Record Detail
Advanced SearchText
Analisis Komunikasi Persuasif Konten Instagram @raissanggiani dalam Membangun Engagement dengan Followers
Instagram menjadi sarana penting bagi figur publik untuk membangunkedekatan emosional dengan audiens, khususnya generasi muda. Penelitianini menyoroti komunikasi persuasif Raissa Anggiani di akun Instagram@raissanggiani, seorang musisi muda yang dikenal aktif membagikan sisipersonalnya. Dengan pendekatan kualitatif melalui wawancara danobservasi, penelitian ini menganalisis bagaimana gaya komunikasi Raissamenciptakan keterlibatan emosional. Hasil menunjukkan bahwa Raissamenyampaikan pesan dengan gaya yang otentik, konsisten, dan menyentuhsisi emosional pengikutnya. Visual yang khas dan interaksi aktif turutmemperkuat relasi yang terjalin secara dua arah. Audiens merasa lebihdekat karena Raissa menampilkan dirinya secara jujur dan manusiawi.Kesimpulannya, komunikasi persuasif yang dijalankan secara emosional danotentik dapat memperkuat hubungan antara figur publik dan pengikut dimedia sosial, menjadikan Raissa contoh bagaimana kehadiran digital bisamembangun loyalitas audiens secara mendalam.
Kata Kunci: Komunikasi Persuasif, Engagement, Instagram
Availability
| S103024SP | S1.PRDC.162.25 | Hanya Tersedia Softcopy | Available |
Detail Information
| Series Title |
-
|
|---|---|
| Call Number |
S1.PRDC.162.25
|
| Publisher | LSPR : Jakarta., 2025 |
| Collation |
-
|
| Language |
Indonesia
|
| ISBN/ISSN |
-
|
| Classification |
NONE
|
| Content Type |
-
|
| Media Type |
-
|
|---|---|
| Carrier Type |
-
|
| Edition |
-
|
| Subject(s) | |
| Specific Detail Info |
-
|
| Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available






