Image of Pemanfaatan Instagram Reels dalam Mempertahankan Citra Positif Radio Jak 101 FM Jakarta

Text

Pemanfaatan Instagram Reels dalam Mempertahankan Citra Positif Radio Jak 101 FM Jakarta



Digitalisasi merupakan salah satu perubahan yang tidak bisa dihindari, begitu pun dalam industri radio di Indonesia. Radio harus menemukan cara untuk menghadapi pergeseran minat masyarakat dalam menggunakan media sosial dan tetap mempertahankan eksistensinya di era digital. Dalam upaya ini, Radio Jak 101 FM Jakarta telah berkonvergensi dengan media digital agar tetap relevan. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis pemanfaatan fitur Instagram Reels yang dilakukan oleh Radio Jak 101 FM Jakarta dalam mempertahankan citra positifnya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif dengan metode pengumpulan data melalui wawancara yang mendalam. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan Instagram Reels sangat bermanfaat bagi Radio Jak 101 FM Jakarta untuk mempertahankan citra perusahaannya, yaitu sebagai radio pekerja nomor satu di Jakarta. Citra positif ini bisa terpancarkan dari konten-konten Reels yang relevan dan relatable dengan behavior target audience-nya. Instagram Jak 101 FM juga memaksimalkan fitur yang tersedia di Instagram untuk memperjelas pesan yang ingin disampaikan melalui konten Reels-nya. Penelitian ini dipandu dengan menggunakan Teori Media Baru dari McQuail serta menggunakan konsep komunikasi massa, media sosial, Instagram Reels, dan citra perusahaan.

radio, citra, media sosial, Instagram Reels, teori media baru.


Availability

No copy data


Detail Information

Series Title
-
Call Number
S1.PRDC.112.24
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this