Image of Perencanaan Kampanye Public Relations Anti Hoax “Fact Check” untuk Pencegahan Hoax Pemilu 2024

Text

Perencanaan Kampanye Public Relations Anti Hoax “Fact Check” untuk Pencegahan Hoax Pemilu 2024



Dalam beberapa tahun terakhir, pengguna media sosial semakin mudah diakses dibuktikan dari jumlah pengguna Internet di Indonesia yang sudah mencapai sepertiga dari jumlah penduduk di Indonesia. Menurut data, terdapat ribuan situs yang menyebarkan berita palsu atau hoax dengan berbagai kategori, termasuk politik. Perancang karya membuat kegiatan komunikasi untuk kampanye anti-hoax ini seperti street quiz, podcast, dan panduan digital yang ditargetkan untuk masyarakat muda berusia 17 tahun di Jakarta Timur. Perancangan ini mengkaji perencanaan kampanye Public Relations Anti Hoax "Fact Check" yang bertujuan untuk mengedukasi masyarakat selama Pemilu 2024 agar tidak mudah terpapar hoax. Kampanye "Fact Check" juga menekankan pentingnya literasi digital dan pemahaman kritis terhadap sumber informasi di media massa seperti internet dan media sosial. Implikasi dari penelitian ini menunjukkan bahwa kampanye yang terencana dengan baik dapat secara signifikan mengurangi penyebaran hoaks terhadap proses demokrasi dan stabilitas sosial selama pemilu.


Kata Kunci: Anti-Hoax, Hoax, Media Sosial, Perencanaan Strategi Ronald D. Smith, Kampanye Instagram, Pemilu.


Availability

S102462SPS1.PRDC.140.24Hanya Tersedia SoftcopyAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
S1.PRDC.140.24
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this