Record Detail
Advanced Search
Text
Digital Storytelling Unrosed dalam Meningkatkan Audience Engagement
Teknologi telah mempermudah hidup manusia, terutama dalam komunikasi seperti media sosial. Seperti Instagram, salah satu platform terkenal, memiliki manfaat yang luas dalam merubah cara kita berinteraksi, tidak hanya dalam kehidupan pribadi, tapi juga dalam ranah sosial, budaya, dan ekonomi. Contohnya, HMNS, brand lokal yang didirikan pada 2019, yang menggunakan Instagram untuk memperkenalkan produknya. Mereka menggunakan strategi digital storytelling guna meningkatkan audience engagement, serta memberikan pengalaman secara virtual kepada audiens. Penelitian ini menggunakan teori Joe Lambert Digital Storytelling, Soo Audience Engagement, dan Lister New Media. Tujuan dari penelitian ini untuk menjelaskan bagaimana strategi Digital Storytelling HMNS dapat Meningkatkan Audience Engagement produk Unrosed. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif dengan melakukan wawancara bersama 5 narasumber eksternal, 1 narasumber internal, dan observasi. Hasil yang didapatkan pada penelitian ini menunjukan, bahwa dengan penggunaan digital storytelling sebagai strategi yang digunakan oleh HMNS dapat meningkatkan audience engagement sesuai elemen-elemen audience engagement, yaitu Enthusiasm, Attention, Interaction, Absorption, Identification.
Kata Kunci: Digital Storytelling, Audience Engagement, Instagram, New Media
Availability
S102255SP | S1.MKT.106.24 | Hanya Tersedia Softcopy | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
S1.MKT.106.24
|
Publisher | LSPR : Jakarta., 2024 |
Collation |
-
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
NONE
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available