Image of Analisis Penggambaran Peran Gender Dan Gerakan Feminisme Dalam Karya Film “Enola Holmes 2”

Text

Analisis Penggambaran Peran Gender Dan Gerakan Feminisme Dalam Karya Film “Enola Holmes 2”



Feminisme tergambar dari berbagai platform, salah satunya adalah media hiburan melalui media massa dalam bentuk film. Media massa tidak hanya memiliki kekuatan untuk menyampaikan pesan, tetapi juga memiliki fungsi pendidikan, pengaruh, informasi, dan hiburan. Tema kesetaraan gender mulai muncul dalam film-film yang sukses secara komersial pada tahun 1970. Film "Enola Holmes 2" termasuk kedalam film dengan unsur nilai dan ideologi feminis di dalamnya dimana ia menggambarkan karakter utama pada film yaitu, Enola Holmes sebagai seorang perempuan yang kuat dan cerdas yang memiliki kecerdasan dan kemampuan detektif yang luar biasa, menampilkan dirinya sebagai pahlawan yang mandiri dan tidak bergantung pada pria. Melalui analisis semiotika John Fiske dengan 3 aspek yang dianalisa yaitu realita, representasi dan ideologi dengan metode penelitian kualitatif, penelitian ini menemukan bahwa film tersebut berhasil membawa pesan feminisme serta kesetaraan gender di dalamnya. Film ini menyoroti pentingnya solidaritas perempuan dalam melawan ketidakadilan dan mencapai kesetaraan gender. Penghancuran stereotip gender pada Enola menunjukkan bahwa perempuan dapat menempatkan posisi yang setara dengan lelaki dan memilih kebebasannya sendiri.

Feminisme, Peran Gender, Semiotika John Fiske, Film Enola Holmes 2, Media Massa.


Availability

S102095SPS1.IRC.036.24Hanya Tersedia Softcopy.Available
S102096SPS1.IRC.036.24LSPR Sudirman ParkAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
S1.IRC.036.24
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this