Record Detail
Advanced SearchText
Diplomasi Publik Jepang Dalam Mengembangkan Climate Action Melalui Olympic Tokyo 2020
Jepang menyadari situasi dimana dunia perlu berubah dan perlu adanya peran penting untuk mengatasi masalah lingkungan dan menciptakan kehidupan yang berkelanjutan. Jepang memiliki visi, misi dan nilai-nilai bahwa Jepang adalah negara yang dapat memberikan solusi atas permasalahan global dan tantangan global. Jepang melihat isu lingkungan sebagai salah satu bidang penting dalam diplomasinya. Olimpiade Tokyo 2020 merupakan kesempatan bagi Jepang untuk menunjukkan kepemimpinan dalam memecahkan isu ini untuk berkontribusi pada Sustainable Development Goals (SDGs) dengan mengusung konsep “Be better, together - For the planet and the people untuk menciptakan lingkungan yang lebih hijau, mengatasi tantangan dan mendorong kesadaran masyarakat menuju ke arah positif untuk mengubah dunia dan masa depan dunia dalam menciptakan masyarakat yang berkelanjutan. Penelitian ini menganalisis Diplomasi Publik Jepang Dalam Mengembangkan Climate Action Melaui Olympic Tokyo 2020 dengan teori diplomasi publik Mark Leonard. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Olympic Tokyo 2020 memberikan pengaruh baik terhadap diplomasi publik Jepang terkait dengan kepedulian membereskan isu lingkungan, inisiatif ini dapat membuat Jepang menjadi contoh dan pengaruh baik bagi negara – negara lain juga tentunya diapresiasi oleh dunia.
Availability
S101473SP | S1.IR.021.22 | Hanya Tersedia Softcopy. | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
S1.IR.021.22
|
Publisher | LSPR : Jakarta., 2022 |
Collation |
-
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
NONE
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available