Image of Pengaruh Content Marketing Instagram Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Aplikasi Traveloka

Text

Pengaruh Content Marketing Instagram Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Aplikasi Traveloka



Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui besarnya pengaruh konten marketing Instagram terhadap loyalitas pelanggan pada aplikasi Traveloka. Teori konsep yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori perilaku konsumen, konten marketing dan loyalitas pelanggan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif dan proses koleksi data yang digunakan dalam penelitian ini adalah non-probabilitas dengan menggunakan Teknik sampling purposive yang melibatkan 100 responden. Dalam penelitian ini menggunakan 4 dimensi dalam mengukur konten marketing, yaitu persistence, replicability, searchability, dan accessibility. Dimensi yang digunakan untuk mengukur variabel loyalitas pelanggan ada 4 yaitu purchase intention, word of mouth, price sensitivity, dan complaining behavior. Hasil analisis data menunjukan bahwa konten marketing mempengaruhi loyalitas pelanggan pada nilai koefisien determinasi sebesar 58,4%. Berdasarkan pengujian hipotesis dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara konten marketing terhadap loyalitas pelanggan.


Availability

S101347SPS1.MKT.070.22Hanya Tersedia Softcopy.Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
S1.MKT.070.22
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this