Record Detail
Advanced SearchText
Pengaruh Kualitas Layanan Dan Kepuasan Penumpang Terhadap Citra Perusahaan Batik Air
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kualitas Layanan dan Kepuasan Penumpang terhadap Citra Perusahaan Batik Air. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah Elaboration Likelihood Model (ELM). Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif, dimana pengambilan sampel menggunakan Non Probability Sampling dengan data primer yang dikumpulkan dengan menyebarkan kuesioner kepada 200 responden yang pernah terbang menggunakan Batik Air. Instrumen penelitian ini dianalisis menggunakan analisis jalur. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh antara Kualitas Layanan terhadap Citra Perusahaan Batik Air yaitu 33,9%, terdapat pengaruh antara Kepuasan Penumpang terhadap Citra Perusahaan Batik Air yaitu 44,1%, terdapat Pengaruh antara Kualitas Layanan terhadap Kepuasan Penumpang yaitu 44,6%, dan terdapat pengaruh antara Kualitas Layanan dan Kepuasan Penumpang terhadap Citra Perusahaan Batik Air sebesar 47,6%.
Kata Kunci: Kualitas Layanan, Kepuasan Penumpang, Citra Perusahaan
Availability
S101102SP | S1.PR.095.21 | Hanya Tersedia Softcopy. | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
S1.PR.095.21
|
Publisher | LSPR : Jakarta., 2021 |
Collation |
-
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
NONE
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available