Image of Motif Content Creator Da Lopez Brother Dalam Membuat Acara

Text

Motif Content Creator Da Lopez Brother Dalam Membuat Acara "YouTube's Got Talent" Di Channel YouTube SkinnyIndonesian24



Internet sebagai salah satu bentuk New Media yang menjadi sumberinformasi untuk khalayak dan dengan adanya internet, banyak media sosialyang menjadi wadah untuk orang – orang membagikan dan mencari informasi,salah satunya YouTube. YouTube menjadi salah satu tempat untukmembagikan sebuah informasi dengan berupa video – video kreatif yang dibuatoleh penggunanya, yaitu seorang content creator. Biasanya para content creatormembuat video dengan konsep yang menarik dan kreatif. Salah satunya adalahkonten video yang berjudul “YouTube‟s Got Talent” dibuat oleh content creatorDa Lopez Brother, dimana mereka menjadi fokus dari penelitian yang dilakukanmenggunakan metode kualitatif deskriptif. Tujuan dari penelitian ini adalah untukmengetahui Motif Content Creator Da Lopez Brother Dalam Membuat Acara“YouTube‟s Got Talent” di Channel YouTube SkinnyIndonesian24. Penelitian inimewawancarai berbagai narasumber, kedua kakak beradik Da Lopez (Jovi danDovi), dan penikmat YouTube. Penelitian ini menggunakan teori DisonansiKognitif sebagai teori utama dan satu – satunya. Penelitian ini menunjukkanbahwa Da Lopez Brother memenuhi 4 hal penyebab disonansi kognitif yaituinkonsistensi logika, nilai budaya, opini umum, dan pengalaman masa lalu.

Kata kunci : New Media, Media Sosial, Content Creator, dan DisonansiKognitif.


Availability

S100954SPS1.MC.07.21Hanya Tersedia Softcopy.Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
S1.MC.07.21
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this