Image of Representasi Multikulturalisme dalam Film The Hundred-Foot Journey (Analisis Semiotika Roland Barthes)

Text

Representasi Multikulturalisme dalam Film The Hundred-Foot Journey (Analisis Semiotika Roland Barthes)



Adanya imigrasi telah merubah tatanan demografi masyarakat dunia. Sehingga keberagaman budaya dalam masyarakat adalah hal yang tidak dapat dihindari. Multikulturalisme berupaya untuk menciptakan masyarakat yang memiliki keanekaragaman budaya tersebut dapat hidup berdampingan dengan damai dan harmonis. Peneliti menggunakan analisis Semiotika Roland Barthes, melalui pemaknaan denotasi, konotasi dan mitos untuk menemukan representasi multikulturalisme yang ada dalam film The Hundred- Foot Journey (2014). Hasil penelitian mengungkapkan bahwa terdapat beberapa adegan dalam film The Hundred-Foot Journey (2014) yang mempresentasikan multikulturalisme akomodatif, serta menunjukkan peran penting dari Komunikasi Lintas Budaya dalam kelangsungan multikulturalisme. Film ini juga berusaha menunjukkan bahwa keberagaman budaya yang ada dalam masyarakat tidak harus dijadikan sebagai bahan persaingan, namun bisa dijadikan sebagai pelengkap satu sama lain dalam mencapai tujuan tertentu.

Kata Kunci: Multikulturalisme, Komunikasi Lintas Budaya, Film, Semiotika


Availability

S100876SPS1.IR.026.21Hanya Tersedia Softcopy.Available

Detail Information

Series Title
-
Call Number
S1.IR.026.21
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this