Image of PENGARUH SALES PROMOTION DAN BRAND EXPERIENCE DALAM MEMBANGUN CUSTOMER E-SATISFACTION PENGGUNA DANA DI KOTA BANDUNG

Computer File

PENGARUH SALES PROMOTION DAN BRAND EXPERIENCE DALAM MEMBANGUN CUSTOMER E-SATISFACTION PENGGUNA DANA DI KOTA BANDUNG



"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) pengaruh sales promotion secara parsial dalam membangun customer e-satisfaction (2) pengaruh brand experience secara parsial dalam membangun customer e- satisfaction (3) pengaruh sales promotion dan brand experience secara simultan dalam membangun customer e-satisfaction pengguna DANA di Kota Bandung. Sales Promotion dan Brand Experience adalah salah satu faktor yang dapat mendukung terciptanya Customer E-satisfaction. Penelitian ini dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada 100 orang responden yang merupakan pengguna DANA di Kota Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan teknik analisis korelasi dan regresi linear berganda, sedangkan untuk uji hipotesis menggunakan uji koefisien determinasi (R2), uji t dan uji f. Hasil menunjukan bahwa terdapat pengaruh secara parsial maupun simultan antara Sales Promotion dan Brand Experience dalam membangun Customer E-satisfaction.

Kata kunci: Sales Promotion, Brand Experience, Customer E-satisfaction"


Availability

S200285SPS2.MKC.370.011.20Hanya Tersedia SoftcopyAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
S2.MKC.370.011.20
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
Pdf
Media Type
computer
Carrier Type
unspecified
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this