Image of Makna Kekuasaan Dalam Lirik Lagu Ironi Oleh Kelompok Penerbang Roket

Computer File

Makna Kekuasaan Dalam Lirik Lagu Ironi Oleh Kelompok Penerbang Roket



Melalui sebuah lirik lagu pencipta lagu atau penyanyi menyampaikan
sebuah pesan tertentu yang dapat merangsang kepekaan pendengarnya.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana makna kekuasaan
yang terkandung dalam lirik Ironi karya Kelompok Penerbang Roket. Untuk
membantu penelitian ini, peneliti menggunakan lima unsur dari teori
semiotika Ferdinand de Saussure, yaitu : 1. Signified dan Signifier 2. Form
dan Content 3. Langue dan Parole 4. Synchronic dan Dyachronic 5.
Syntagmatic dan Paradigmatic. Metode yang digunakan yaitu analisis
wacana dan teknik pengumpulan data menggunakan studi pustaka. Hasil
penelitian ini adalah menunjukkan sebuah kekuasaan belum sepenuhnya
terlaksana sesuai amanah, telah ditemukan peristiwa praktik-praktik curang
yang dilatarbelakangi oleh penyalahgunaan kekuasaan, sehingga
mengakibatkan keadaan suatu negara yang kacau dan penuh dengan
ketidakadilan.

Kata kunci: Lirik lagu, semiotika Ferdinand de Saussure, analisis wacana,
kekuasaan.


Availability

S100771SPS1.MC.054.20Hanya Tersedia SoftcopyAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
S1.MC.054.20
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
Pdf
Media Type
computer
Carrier Type
unspecified
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this