Image of Konsep Pencarian Bakat Menyanyi

Text

Konsep Pencarian Bakat Menyanyi " Shining Star Indonesia " Melalui Media Sosial



Menyanyi adalah salah satu hal yang sangat populer hingga saat ini, semua orang mampu untuk bernyanyi, namun harus didukung oleh keinginan dalam jiwa dan semangat. Ada banyak orang yang memiliki kemampuan menyanyi yang sangat unik dan indah namun seringkali tidak tahu bagaimana cara mengekspresikannya atau gagal untuk menjadi penyanyi, sehingga akhir-akhir ini banyak orang mencari media untuk mengekspresikan talenta bernyanyi mereka salah satunya melalui media sosial yang sangat ramai penggunanya dan sangat dibutuhkan pada era saat ini. Dengan demikian pembuat karya membuat sebuah konsep ajang pencarian bakat menyanyi lewat media sosial yaitu Shining Star Indonesia yaitu ajang pencarian bakat untuk seluruh anak muda di Indonesia, melalui platform media sosial Twitter, Facebook, Instagram, dan YouTube. Pembuat karya berharap melalui ajang ini dapat mendorong semangat kreativitas anak muda di Indonesia terutama bagi anak muda yang memiliki kemampuan dalam bernyanyi, memperkenalkan kekayaan lagu dan talenta yang ada di Indonesia kepada dunia Internasional dan dapat menjadi jembatan keberhasilan untuk menjadi seorang penyanyi, juga dapat memberi dampak langsung kepada pihak penyelenggara acara, seluruh masyarat terutama pemuda di Indonesia, serta pemerintah di Indonesia.
Kata kunci: ajang pencarian bakatmenyanyi,shining star indonesia,media sosial, manajemen acara


Availability

S100022TPPAC.007.2019LSPR TransParkAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
PAC.007.2019
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this