Record Detail
Advanced SearchText
Strategi Komunikasi Pemasaran dalam Mempromosikan Film Democracy of Centennial 2045 melalui Media Online dan Offline
Film sebagai sebuah media komunikasi massa tak bisa lagi diragukan perananya. Namun, untuk menjadi sebuah media yang bisa menyentuh banyak orang, tentunya sebuah film sangat membutuhkan strategi komunikasi pemasaran yang efektif untuk memperlancar jalannyainteraksi dan penyebaran informasi mengenai publikasi film yang diproduksi. Dalam rangka memperingati dirgahayu Indoneisia yang ke 100 tahun, Telkom Indonesia, Max Picture, dan Right Hand Indonesia bekerja sama untuk membuat suatu karya dalam bentuk film yang berjudul Democracy of Centennial” yang diangkat langsung dari keinginan –keinginan masyarakat mengenai gambaran Indonesia ditahun 2045. Telah diterima 32.000 ide dan diumumkan 10 pemenang untuk diangkat kedalam film tersebut. Dalam sebuah film, peranpromosi sangat penting, yaitu untuk memberitahu kepada kalayak tentang sebuah film yang dipromosikan misalnya dengan meluncurkan trailer atau potonganpotongan yang ada dalam film dengan tujuan agar yang melihat akan merasa penasaran dengan film tersebut dan tertarik untuk menontonnya tentunya melalui konsep, strategi, dan perencanaan yang baik. Teori yang digunakan adalah teori komunikasi pemasaran, teori bauran komunikasi, dan teori bauran pemasaran yang didukung oleh metode SOSTAC. Keberhasilan dari konsep perencanaan juga ditentukan oleh perencanaan 7P yaitu Product, Price, Place, Promotion, Physical Evidence, People, dan Process.Selain itu analisis SWOT yaitu Strengths, Weakness, Opportunties, Threats, serta analisa STEEPLE yaitu Social and culture, Technology, Economic, Education, Political, Legal dan Environment protection yang tepat.
Kata Kunci: Film, Democracy of Centennial, Komunikasi Pemasaran, Strategi Komunikasi Pemasaran
Availability
S200159SP | S2.370.062.19 | LSPR Sudirman Park | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
S2.370.062.19
|
Publisher | LSPR : Jakarta., 2019 |
Collation |
-
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
NONE
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available