Image of Pengaruh Influencer melalui Media Sosial Instagram dan Citra Merek terhadap Minat Beli dan Keputusan Pembelian Sate Taichan

Text

Pengaruh Influencer melalui Media Sosial Instagram dan Citra Merek terhadap Minat Beli dan Keputusan Pembelian Sate Taichan "Goreng": Studi Kasus pada Rachel Vennya



Berdasarkan data yang dipublikasikanBadan Ekonomi Kreatif Indonesia tahun 2018, kuliner merupakan subsector tertinggi dibanding dengan 15 subsektor lainnya. Popularitas industrikuliner membuat berbagai latar belakang masyarakat dapat berkontribusi dalam melakukan bisnis makanan, salah satunya merupakan selebriti. Salah satu selebriti yang turut terjun dalam industri kuliner merupakan Niko Al-Hakim, selaku CEOdan Founderdari Sate Taichan “Goreng”. IndustriSate Taichan “Goreng” merupakan salah satu kuliner populer dikalangan masyarakat, dimana dibuktikandengan penghargaan yang diperoleh dari PT. Gojek Indonesia sebagai Best PartnerGoFoodkategori Sate Seluruh Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Influencermelalui media sosial Instagram (Rachel Vennya) dan citra merek terhadap minat beli dan keputusan pembelian Sate Taichan “Goreng”. Sampel pada penelitian ini sebanyak 160 respondendengan karakteristik merupakan pengikut dari instagram Rachel vennya dan konsumen Sate Taichan “Goreng”. Penelitian inimenggunakan teknik non-probability samplingdengan pendekatan purposive sampling. Penelitian ini menggunakan metode kuantiatif dan data yang diperoleh diolah menggunakan aplikasi SEM-LISREL. Hasil penelitian inimenunjukan bahwaseluruh hipotesis benar.

Kata kunci:Influencer, citra merek, minat beli, keputusan pembelian


Availability

S200116SPS2.370.074.19LSPR Sudirman ParkAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
S2.370.074.19
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
text
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this