No image available for this title

Text

Diplomasi Kebudayaan Indonesia oleh Direktorat Diplomasi Publik Kemlu dalam Meningkatkan Citra Batik melalui Event di Bangladesh 2018



Penelitian ini membahas mengenai pentingnya diplomasi kebudayaan yang dilakukan oleh direktorat Diplomasi Publik Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia dalam meningkatkan citra batik melalui event di Bangladesh 2018. Tujuan penelitian ini adalah untuk memahmai diplomasi kebudayaan yang dilakukan oleh direktorat Diplomasi Publik Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia dalam meningkatkan citra batik melalui event di Bangladesh 2018. Teori utama adalah diplomasi kebudayaan Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif bersifat deskriptif dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara mendalam dengan para informan di Direktorat Diplomasi Publik Kementerian Luar Negeri.. Hasil penelitian ini menunjukan diplomasi kebudayaan di kemlu adalah sesuai teori yang dijelaskan oleh Simon Mark 2009 yang memiliki empat elemen yaitu aktor, tujuan, aktivitas dan public.
Kata Kunci : Diplomasi Kebudayaan, Soft Power L


Availability

S200099SPS2.370.020.19LSPR Sudirman ParkAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
S2.370.020.19
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this