Image of Peranan Media Komunikasi Whatsapp Group Konsumen Transjabodetabek Premium dalam Membangun Customer Engagement: Studi Kasus Whatsapp Group Konsumen Mega City Bekasi

Text

Peranan Media Komunikasi Whatsapp Group Konsumen Transjabodetabek Premium dalam Membangun Customer Engagement: Studi Kasus Whatsapp Group Konsumen Mega City Bekasi



Para pengguna smartphone berharap dengan adanya fitur canggih yang dihadirkan, dapat melalukan komunikasi secara tidak langsung (online) dengan lebih cepat dan efisien. Beberapa aplikasi chatting yang salah satu fitur di smartphone yaitu whatsapp. Whatsapp merupakan media sosial komunikasi secara online untuk tingkat yang lebih tinggi dari sisi customer engagement. Untuk memahami proses peranan penggunaan whatsapp group Transjabodetabek premium mega city bekasi sebagai media komunikasi dalam membangun customerengagement pada konsumennya. Untuk mencapainya menggunakan teori Computer Mediated Comunication (CMC), teori Social Information Processing, dan teori customer engagement sebagai teori utama. Tahapan proses yang terdapat dalam customer engagement ada; konsumsi, kurasi, kreasi, dan kolaborasi. Proses tersebut dilakukan dengan menggunakan whatsapp group sebagai media online yang membuat customer engagement terjalin antara perusahaan dan konsumen. Penting bagi suatu perusahaan untuk mengetahui proses customer engagement berjalan dengan baik atau tidaknya, serta melihat bagaimana keterlibatan konsumen dalam proses yang terjadi.
Kata Kunci: Customer Engagement, CMC, Social Information Processing, Konsumsi, Kurasi, Kreasi, Kolaborasi, Whatsapp Group


Availability

S200098SPS2.370.018.19LSPR Sudirman ParkAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
S2.370.018.19
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
text
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this