Image of PENGARUH KAMPANYE DAN PROMO TUMBLER DAY
STARBUCKS TERHADAP SIKAP PENGURANGAN
SAMPAH PLASTIK

Text

PENGARUH KAMPANYE DAN PROMO TUMBLER DAY STARBUCKS TERHADAP SIKAP PENGURANGAN SAMPAH PLASTIK



Penelitian ini membahas tentang pengaruh kampanye dan promo Tumbler Day Starbucks terhadap sikap pengurangan sampah plastik customers. Permasalahan sampah plastik yang mengancam lingkungan hidup membuat Starbucks berusaha menimbulkan kesadaran akan permasalahan sampah plastik melalui kegiatan kampanye dan promo. Penelitian ini dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada 100 responden yang memenuhi syarat yaitu customer Starbucks, berdomisi di Jakarta, memiliki tumbler Starbucks, dan pernah berpartisipasi dalam Tumbler Day. Metodologi penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dan analisis data dilakukan dengan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kontribusi kampanye dan promo Tumbler DayStarbucks secara bersama-sama terhadap sikap pengurangan sampah plastik adalah sebesar 64,7% dan sisanya dijelaskan oleh faktor lain. Faktor dominan yang mempengaruhi sikap pengurangan sampah plastik adalah kampanye.
Kata kunci: kampanye, promo, sikap pengurangan sampah plastik, Starbucks Indonesia, Tumbler Day


Availability

S100496SPS1.PR.013.2018LSPR Sudirman ParkAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
S1.PR.101.2018
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this