Image of Analisis Special Event Fashion Show Collaboration

Text

Analisis Special Event Fashion Show Collaboration "Spongebob Gold x Tities Sapoetra" Menunjang Brand Awareness Spongebob Gold



PT. MNC Licensing International melihat sebuah peluang dalam memperluas target market dari brand animasi SpongeBob yang dimilikinya. Oleh karena SpongeBob telah mencapai maturity stage maka diperlukan perluasan target market kepada usia millennials. SpongeBob kemudian membuat sebuah kampanye global bernama SpongeBob Gold. Kampanye global SpongeBob Gold merupakan aktivitas marketing public relations yang dibuat melalui tahapan nine steps of strategic public relations planning untuk menunjang brand awareness. Kampanye tersebut menggunakan strategi fashion show collaboration yang bekerja sama dengan local designer dari setiap negara. Di Indonesia, fashion show collaboration SpongeBob Gold berkolaborasi dengan local designer Tities Sapoetra yang merupakan designer, artis, dan influencer yang menggunakan media sosial untuk menarik minat penggemarnya. Fashion show ini memberikan pengalaman langsung kepada penggemar serta penyampaian pesan melalui influencer. Fashion show collaboration “SpongeBob Gold X Tities Sapoetra” dilakukan dalam Plaza Indonesia Men’s Fashion Week 2017. Dalam penelitian ini digunakan teori komunikasi, marketing public relations, special event dan tahapan nine steps of public relations planning dalam menganalisa implementasi SpongeBob Gold. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah deksriptif kualitatif dengan melakukan wawancara mendalam. Hasil menunjukkan implementasi telah sukses dilakukan karena sesuai dengan tahapan nine steps of strategic public relations planning yang membuat peningkatan permintaan lisensi brand SpongeBob.
Kata kunci : marketing public relations, brand repositioning, special event, fashion show collaboration


Availability

S100277SPS1.MKT.12.18LSPR Sudirman ParkAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
S1.MKT.12.18
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
text
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster


Generating search cluster...