Image of Strategi Komunikasi Humas Internal Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Dalam Mensosialisasikan Pelayanan Publik E-KTP Pada Legal Expo 2018

Text

Strategi Komunikasi Humas Internal Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Dalam Mensosialisasikan Pelayanan Publik E-KTP Pada Legal Expo 2018



Penulisan ini membahaskegiatanpelayanan publik e-KTPyang dilakukan oleh humas Kementerian Hukumdan HAM kepada para karyawan di kementerian Hukum dan HAM yang mengalami masalah dengan KTPnya dan bagaimana strategi komunikasi Humas Kementerian Hukum dan HAM Republik Indonesia dalam mensosialisasikan pelayanan Publik e-KTPPada Legal Expo 2018. Penulisan ini bertujuan untuk memahami strategi komunikasi Humas Kementerian Hukum dan HAM Republik Indonesia dalam Mensosialisasikan Pelayanan Publik e-KTPPada Legal Expo 2018 kepada stafdan karyawan di Kementerian Hukum dan HAM. Metode yang digunakan dalampenulisan ini adalah kualitatif yan bersifat deskriptif dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara mendalam dengan para narasumber dari Kementerian Hukum dan HAM Republik Indonesia serta narasumber ahli. Teknik analisis data menggunakan teknik Miles & Huberman sementara teknik pemeriksaan kepercayaan menggunakan triangulasi sumber. Hasil Penulisan ini menunjukan bahwa sosialisasi yang dilakukan sudah sesuai dengan strategi komunikasi 7C oleh Cutlip,Center& Broom.Diharapkan dengan diadakan sosialisasi pelayanan publik e-KTP di Kemenkumham RI dapat memberikan kesadaran kepada seluruh karyawan di kemekumham RI mengenai pentingnya e-KTP .
Kata Kunci: Humas Pemerintah, Strategi Komunikasi, 7C Cutlip,Center& Broom, Sosialisasi Program


Availability

S100190SPS1.PR.013.2019LSPR Sudirman ParkAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
S1.PR.013.2019
Publisher LSPR : Jakarta.,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster


Generating search cluster...