Image of Analisis Political Branding Giring Ganesha sebagai Politisi Peduli Pendidikan

Text

Analisis Political Branding Giring Ganesha sebagai Politisi Peduli Pendidikan



Giring Ganesha mencalonkan diri sebagai Calon Legislatif Komisi X DPR RI, dan melakukan branding sebagai politisi yang peduli pendidikan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana political branding sebagai politisi yang peduli pendidikan. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui apa saja political branding yang dilakukan oleh Giring Ganesha serta proses branding hingga terbentuk citra sebagai politisi peduli pendidikan. Teori yang digunakan adalah Political Branding. Metode yang digunakan yaitu deskriptif kualitatif dan teknik pengumpulan data menggunakan wawancara mendalam, penelusuran data dan studi kasus dengan hasil penelitian yang menyatakan bahwa political branding yang dilakukan oleh Giring Ganesha sebagai politisi yang peduli pendidikan tercapai melalui political party, leader and policy. Namun belum bisa menjadi anggota DPR RI, dikarenakan Partai Solidaritas Indonesia tidak mencapai ambang batas parlemen.
Kata kunci: Political Branding, Pendidikan, Komunikasi Politik


Availability

S100105SPS1.PR.093.2019LSPR Sudirman ParkAvailable

Detail Information

Series Title
-
Call Number
S1.PR.093.2019
Publisher : .,
Collation
-
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Classification
NONE
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available


File Attachment



Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this


Search Cluster


Generating search cluster...